Jumat, 16 Oktober 2015

Teori Tektonik Lempeng



Sebelum belajar geologi lebih jauh, kita perlu belajar dulu suatu teori yang sangat fundamental dalam geologi yaitu teori tektonik lempeng. Dalam teori ini disebutkan bahwa permukaan bumi yang paling luar (litosfer) terpecah pecah menjadi banyak bagian yang dinamakan lempeng tektonik. Lempeng tektonik mempunyai criteria sebagai berikut :

      -          Lempeng – lempeng tersebut mempunyai bentuk yang berbeda – beda antara satu lempeng dengan lempeng lainnya
      -          Jumlah lempeng di bumi ada 13 buah yaitu : Eurasia, India – Australia, Filipina, Pasifik, Amerika Utara, Amerika Selatan, Cocos, nazca, scotia, caribean, Arabian, afrika, antartika.

      -          Setiap lempeng bergerak dengan arah pergerakan berbeda beda dan akan berubah bentuk dan ukurannya secara berkelanjutan dalam jangka waktu yang sangat panjang (contoh ; arah pergerakan lempeng pasifik kea rah barat laut seperti terlihat pada peta

0 komentar:

Posting Komentar